excellence Elastomeric Bearing Pads " Keunggulan Elastomer Bearing Pads

C.V. Bhineka Citra Sejahtera memproduksi ELASTOMERIC BEARING PAD dengan teknologi canggih menggunakan HOT PRESS Machine. Kelebihan dari bantalan/elastomer dari CV. BCS :

1. QC ketat terhadap bahan baku yang akan digunakan. Bahan baku yang digunakan secara umum adalah       Natural Rubber. Namun, bahan baku dapat disesuaikan sesuai pesanan dan kebutuhan customer.

2. Penggunaan mesin HOT PRESS memungkinkan untuk pemberian pressure/tekanan hingga 300-350 ton yang stabil. Dengan penekanan yang kuat dan stabil, vulkanisasi rubber yang dihasilkan akan kuat, tidak mudah cracking, dan tidak berongga di dalamnya.

3. Penggunaan termoset untuk mengatur dan menstabilkan temperatur selama proses vulkanisasi akan menghasilkan sifat karet yang diinginkan. Suhu dan kestabilan selama proses vulkanisasi sangat perlu diperhatikan agar tidak merusak sifat/roperties dari rubber yang diinginkan.



4. Menyediakan ready stock untuk 3 jenis ukuran, yang secara umum merupakan standar PU, yaitu :
 ukuran : Jenis 1 ( 350 X 300 X 36 mm), ukuran : Jenis II ( 400 X 350 X 39 mm),
 ukuran : Jenis III ( 450 X 400 X 45 mm). Sehingga dengan cepat kami dapat mengirimkan pesanan customer yang bersifat urgent.Selain ukuran tersebut, juga menerima ukuran bantalan yang lain sesuai dengan keperluan user / Costomer.

5. Menawarkan harga bersaing, tanpa makelar, karena CV. Bineka Citra Sejahtera memproduksi ELASTOMER BEARING PAD sendiri.

6. Menyediakan berbagai macam jenis ELASTOMER BEARING PAD, dengan plat atau tanpa plat. Plat yang dipakai dapat disesuaikan juga, jumlah plat dan ketebalannya. Selain itu, CV. Bhineka Citra Sejahtera menyediakan pembuatan ELASTOMER BEARING PAD dengan lapisan TFE.

7. ELASTOMER BEARING PAD yang diproduksi sesuai dengan standar SNI. Memberikan informasi tambahan yaitu HASIL UJI TEST dari BPTK Bogor untuk kesesuaian dengan spesifikasi SNI.

8. CV. Bhineka Citra Sejahtera sangat terpercaya, Kami mengutamakan kualitas dan kepuasan customer. Kepercayaan dan kepuasan customer adalah keutamaan kami.




Finished products Elastomeric Bearing Pads



excellence Elastomeric Bearing Pads " Keunggulan Elastomer Bearing Pads
Elastomer Bearing Pads - Jenis 1
excellence Elastomeric Bearing Pads " Keunggulan Elastomer Bearing Pads
Elastomer Bearing Pads - Jenis 2









excellence Elastomeric Bearing Pads " Keunggulan Elastomer Bearing Pads
Elastomer Bearing Pads - Jenis 3






Posted by BCS Rubber Industry
Karet Bantalan Jembatan,Elastomer Bearing Pads,Bantalan Elastomer Updated at: 2/21/2014

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Popular Posts